Ruang rawat inap di RS UKRIDA dibagi ke dalam beberapa kelas, mulai dari Kelas 3 hingga Suite. Selain itu, ada pula Kelas 3 Kebidanan, Perinatologi, Intensive (ICU Deluxe/ Transit/ Isolasi), dan Intensive (ICU/ HCU/ PICU).
Informasi lebih jauh mengenai hal ini bisa Anda baca di bagian Fasilitas Kamar.